Siswa SDIT dan SMPIT Bina Insani meraih Juara 2 Kejuaraan Nasional Taekwondo Kapolri CUP 4 Tahun 2022

SITBINAINSANIBELITUNG.SCH.ID — Dalam rangka Kejuaraan Nasional Taekwondo Kapolri Cup 4 antar club dan TNI – Polri yang dilaksanakan di GOR POPKI CIBUBUR pada tanggal 17-20 November 2022, siswa SDIT dan SMPIT Bina Insani ikut serta dalam kejuaraan tersebut.

Alhamdulillah, Lelani Putri siswa kelas 7 SMPIT dan Taqiyya Akifatillah siswa kelas 3A SDIT Bina Insani meraih Juara 2 atau medali Perak pada kejuaraan tersebut.

Barokallahu ananda sholehah Lani dan Qiyya, semoga prestasi ini membuat kesuksesan di masa depan dan menjadi motivasi untuk terus berlatih dan berprestasi, baik bagi ananda sendiri dan teman-teman lainnya. Aamiin…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *